Assalamualaikum wr wb
Alhamdulillah Panitia Pendaftaran Peserta Didik Baru ( PPDB) mengucapkan terimakasih kepada seluruh Orangtua Siswa baru SD Namira Islamic School yang telah memilih Namira Islamic School Medan sebagai Sekolah impian anak-anak.
Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) T.P 2022-2023 telah resmi ditutup.
SD Namira Islamic School Medan memiliki:
visi :
mewujudkan Sekolah Dasar Islam unggulan yang meluluskan Generasi Qur’ani dan berwawasan Internasional di Tahun 2025″
Misi :
- Menyelenggarakan pendidikan dasar secara efektif dengan kurikulum nasional yang terintegrasi dengan muatan karakter islami
- melaksanakan pembelajaran sesuai dengan Al-Quran dan Sunnah Rasulullah SAW
- Menerapkan manajemen mutu sekolah sesuai syariah (Quality Base School System Syari’ah) untuk menjamin terselenggaranya KBM yang integrasi dengan karakter Islami
- Mengupayakan peningkatan kualitas kompetensi tenaga pendidik dan kependidikan sesuai dengan perkembangan zaman
- Menghasilkan lulusan berakhlakulkarimah serta memiliki kompetensi di bidang Iptek dan melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi baik didalam negeri maupun diluar negeri
- Menghasilkan generasi bangsa yang takut kepada Allah SWT serta menjadi pemimpin yang berlandaskan Al-Quran dan sunnah
- Membangun kerjasama Internasional dalam bidang pendidikan serta Da’wah Islami
- Menerapkan Bahasa Internasional (Bahasa Inggris)
- menumbuh kembangkan kecintaan terhadap lingkungan yang bersih sesuai dengan Sunnah Rasullulah SAW
Output:
- Menanamkan perilaku sesuai ajaran Islam
- Menghafal Al-Quran Juz 29-30
- Berkomunikasi Bahasa Inggris dalam kehidupan sehari-hari
- Menanamkan rasa cinta dan bangga terhadap agama, bangsa serta tanah air
- Berjiwa kreatif, krisis, dan bersikap logis
- menanamkan pola hidup sehat sehari-hari
- peduli terhadap lingkungan
- menghargai keharmonisan dan keindahan cahaya77